Motivator | Pembicara Tahukan Anda terdapat 3 sumber pendapatan terbesar dari dunia training? Darimana saja kira-kira pendapatan seorang trainer?
Berikut adalah 3 sumber pendapatan terbesar didalam dunia training :
1. Personal
Orang yang mendaftar dengan menggunakan uang pribadi mereka sendiri. Tentunya tidak banyak orang dengan kemauan dan kesadaran tinggi untuk meningkatkan kualitas diri, butuh usaha lebih untuk meyakinkan mereka. Anda harus mengetahui topik – topik yang menarik bagi para personal ini sehingga membuat mereka mau bergabung dalam seminar yang akan Anda selengarakan.
Tema KAYA, merupakan tema yang sexi untuk menarik minat para personal ini. Jadi kaitkanlah topic Anda dengan kekayaan. contoh : kaya melalui property, mapan dengan reksadana, kaya melalui saham adalah beberapa topic yang dapat Anda buat.
2. Perusahaan
Rata-rata setiap perusahan terutama perbankan telah mengalokasikan budget untuk pelatihan, sehingga ini agak lebih mudah untuk meraup uang di perusahaan. Berbeda dengan personal, perusahan mengutamakan soft skill, seperti motivasi. Selain daripada itu topic sales juga merupakan topic yang sexi untuk perusahan.
3. Pemerintah
Hampir sama dengan perusahaan, pemerintah juga telah mengangarkan biaya pelatihan untuk peningkatkan kompetensi dari para aparat yang ada.
Agak sedikit sama dengan perusahaan, pemerintah juga mengutamakan peningkatan soft skill dari para aparat Negara. sehingga topic motivasi, service excellent juga adalah merupakan topic yang sexi bagi mereka.
Saat ini Anda sudah mulai membedah dan melirik akan masuk kepasar mana saja dan topic yang yang sudah harus Anda siapkan.
Apakah Anda tertarik untuk menjadi seorang trainer?
Semoga bermanfaat!
Tingkatkan kemampuan diri Anda dengan klik motivatoracademy.com atau Untuk menanyakan mengenai kelas Trainerpreneur silahkan hubungi Ms. Cheristine 0811 3440 909.